Minggu, 08 November 2009

prosedur mengganti logo DVD berbasis chip Mt1389


Banyak yang bertanya gimana sih cara ganti logonya? caranya suangaaaat mudah sekali !

sebelumnya saya akan jelaskan ,apa sih gunanya ganti logo???

pengantian logo berguna sekali ,bila kita mendapatkan DVD yang firmwarenya sama persis ,tetapi berbeda tampilan di TVnya
-Perhatian ! penting ,semua resiko anda tanggung sendiri ,bila melakukan pengantian logo,saya tidak bertanggung jawab atas hal ini,oke????


saya akan membagikan ilmu ini ,dengan percobaan yang saya sudah sering lakukan tanpa masalah dan DVD player khusus yang berbasis chip MTK ........
1.siapkan Firmware DVD dari merk apapun yang ingin anda ganti logonya(misal Vitron,GMC,Viar,Zumatsu,Crystal atau yang lainnya ,Cukup satu firmware saja)


perhatikan tanda merah adalah contoh firmware DVD

2.Gunakan software Mtk Remarker.





3.buka firmware DVD dengan MTK remarker


4.klik bagian "Skin" dan kemudian klik MPeg 0


5.Lihat Logo dari DVD player tersebut ,kemudian klik kanan dan akan muncul dua pilihan yaitu save atau replace .


6.pilih lah replace kemudian ambil gambar dari DVD merk lain




Perhatikan logo logo tersebut mungkin mengandung copyright atau yang hak paten,
dilarang keras memodifikasi logo ,hanya untuk keperluan service



























2 komentar:

Donal Rajamandala mengatakan...

Is very good kang...!

Anonim mengatakan...

Kurang jelas, flash ke ic nya gmn gan?